Kamu susah tidur? Atau tidurmu kurang nyenyak? Hati-hati lho, tidur yang tidak berkualitas seperti itu bisa menimbulkan berbagai masalah pada tubuh kamu. Untuk mendapatkan tidur yang berkualitas, kamu perlu melakukan beberapa hal yang bisa membuat lebih nyenyak. Cara agar tidur nyenyak ternyata beragam nih. Ada yang harus meminum obat-obatan, sampai terapi ke dokter. Untuk kamu yang gak punya budget yang banyak, ada lho 5 cara murah untuk membuat tidur kamu lebih nyenyak. Penasaran? Cek info selengkapnya di bawah ini. 1. Gunakan Earplugs Jika kamu sering mendengarkan musik lewat earphone atau headset, kamu mungkin akan terbiasa menggunakan benda ini sebagai cara agar tidur nyenyak. Benda yang dimaksud adalah earplugs. Earplugs berfungsi meredam suara dari luar yang bisa membuat ti...
Read MoreYear: 2021
Selain didalam Rumah, Fasilitas-fasilitas Umum Ini Juga Harus Dilakukan Disinfeksi Secara Rutin
Jasa disinfeksi rumah terbaik nyatanya menjadi layanan yang begitu populer dan banyak digunakan oleh masyarakat di masa pandemi. Karena memang kesadaran masyarakat juga semakin tinggi untuk melindungi diri agar tidak sampai terserang penyakit Covid-19 yang pada dasarnya memang sangat berbahaya. Covid-19 ini memang bisa menyebabkan gangguan kesehatan yang cukup serius bahkan juga menimbulkan kematian. Bersih-bersih rumah saja tak cukup. Perlu tindakan disinfeksi untuk menjaganya tetap steril, sehingga terbebas dari berbagai jenis kuman serta virus. Pada dasarnya memang tak sekedar rumah, beberapa fasilitas umum ini juga butuh dilakukan disinfeksi sehingga nantinya bisa tetap steril dan sehat, yaitu: Kantor, mereka yang bekerja di kantor berasal dari berbagai lata
Read MoreTak sedikit orang punya kebiasaan ngemil. Jumlahnya di Indonesia 23persen lebih banyak daripada rata rata global, seperti diungkapkan melalui studi konsumen bertajuk ‘The State of Snacking’ yang dilakukan di Indonesia dan 11 negara lainnya. Selain itu, hasil studi dari Mondelez Internasional juga menjelaskan rata rata orang Indonesia bergantung pada camilan untuk memenuhi kebutuhan mental dan emosional. Psikolog Klinis Tara De Thouars mengamini, kebiasaan ngemil berlebih memang sangat rentan terjadi selama #dirumahaja di masa pandemivirus corona (Covid 19). Hal tersebut dipicu oleh rasa bosan atau kondisi emosi tidak stabil dikarenakan perubahan kebiasaan yang mendadak, ataupun ketakutan akan pandemi itu sendiri. Cara ngemil seperti ini lebih dikenal dengan sebutan emotional eater. “Saat ...
Read MoreMenu makanan ayam dadu kalasan memang menjadi menu yang paling banyak diminati oleh masyarakat. Karena rasanya yang sangat enak dan lezat bisa membuat banyak orang ketagihan. Tapi masih banyak orang yang belum tahu resep untuk membuatnya, atau bahkan ada juga yang sudah tahu tapi tidak punya banyak waktu untuk membuat bumbunya. Maka dari itu kami berikan solusi yang paling simpel untuk anda, yaitu dengan cara menggunakan bumbu instan. Kami sarankan agar anda memakai produk unggulan dari kobe yaitu kobe bumbu kalasan. Anda yang ingin mengetahui info lebih lengkap mengenai hal tersebut, simak ulasan di bawah ini hingga tuntas! Bagaimana Cara Membuat Ayam Dadu Kalasan Spesial dengan Menggunakan bumbu dari Kobe ? Sebelum membahas tentang bagaimana cara untuk membuatnya, ada b
Read MoreDemi meningkatkan kepercayaan pelanggan, menambah pelanggan baru, sekaligus menjaga loyalitas pelanggan lama, banyak perusahaan yang berusaha memberi pelayanan maksimal dengan fokus pada perbaikan kualitas produk atau jasa yang ditawarkan. Selain fokus kepada produk dan layanan, beberapa perusahaan lebih memilih untuk memberikan citra positif pada brand utama mereka. Konsep ini lebih dikenal dengan istilah brand experience. Mengutip laporan dari Journal of Marketing, brand experience merupakan salah satu cara untuk meningkatkan customer experience dengan cara memberikan pengalaman positif kepada pelanggan ketika mereka berinteraksi dengan brand tersebut. Respons yang diberikan pelanggan ini secara khusus dipicu oleh desain atau identitas dari brand tersebut. Contohnya, cara dan g...
Read More