Hari Valentine seharusnya menjadi hari spesial untuk pasangan yang sedang jatuh cinta. Namun bagi sebagian orang, hari Valentine bisa juga menjadi hari yang sangat menyakitkan jika mereka sendirian. Bingung ingin menghabiskan hari valentine dengan aktivitas apa? Jangan khawatir, mending nonton series “Maunya Aku, Kamu!” di STRO saja. Series yang resmi dirilis pada tanggal 14 Februari 2023 ini mempunyai kisah menarik yang mengangkat genre drama percintaan. Walaupun hanya tayang mingguan, series “Maunya Aku, Kamu!”. Series ini menceritakan kisah cinta cowok bernama Domi dan diperankan oleh Morgan Oey. Dan seorang wanita bernama Chilla yang diperankan oleh Icha Nabila. Series bergenre percintaan ini banyak menceritakan dari sisi perjalanan Chilla dalam mencari cinta sejati, yang mana
Read More