Uncategorized

Pastikan Penuhi Tiga ketentuan Ini Cara Mendaftar Kartu Pra Kerja Gelombang 4 di prakerja.go.id

Ketahui cara pendaftaran Kartu Pra Kerja gelombang 4 di www.prakerja.go.id, pastikan kamu penuhi tiga syarat utama. Saat ini, pendaftaran Kartu Pra Kerja memasuki gelombang 4. Seharusnya, pendaftaran Kartu Pra Kerja gelombang 4 dibuka sehari setelah Lebaran atau pada 26 Mei. Tetapi, pendaftaran Kartu Pra Kerja gelombang 4 akhirnya ditunda. Penundaan karena adanya evaluasi pelaksanaan Kartu Pra Kerja gelombang 1 3. Direktur Eksekutif Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja, Denni Puspa Purbasari menyampaikan permintaan maaf atas mundurnya pembukaan pendaftaran Kartu Pra Kerja gelombang 4. "Pertama tama saya minta maaf dengan segala kerendahan hati bahwa saya waktu itu mengatakan setelah lebaran." "Saya harus mengatakan bahwa komite saat ini sedang melakukan review," kata De...

Read More